Senin (24/6/2024) bertempat di Balai Desa Klepu, Kegiatan sinergitas tiga pilar yang dihadiri oleh Pj. Bupati Temanggung Drs.Hary Agung Prabowo bersama Dandim 0706 Temanggung Letkol Inf. Sriyono, Kasat Intel Polres Temanggung AKP Himawan Sutanto. Kegiatan ini juga diikuti oleh Camat beserta staff Kecamatan Pringsurat, Paguyuban Kades se-Kecamatan Pringsurat beserta perangkat Desa, dan beberapa pejabat di Kecamatan Pringsurat.
Kegiatan ini diharapkan dapat mewujudkan jawa tengah khususnya Kabupaten Temanggung yang aman dan kondusif.
Tuliskan Komentar anda dari account Facebook